Pemerintah Kelurahan Watubangga Gelar Baksos

MATANETNEWS. COM_KOLAKA – Pemerintah Kelurahan Watubangga kecamatan Watubangga Kabuoaten Kolaka Sulawesi Tenggara bersama masyarakat dan pemuda menggelar kegiatan bakti sosial (Baksos) atau biasa di sebut Jumat bersih, kegiatan ini di pimpin langsung oleh Lurah Watubangga Muh.Zakir,S.H,pada jumat, (18/10/2019).

Kegiatan baksos ini di fokuskan di titik bafian jalan poros simpang tiga Kelurahan Watubangga.

Hal ini disampaikan oleh Lurah kelurahan Watubangga Muh.Zakir,S.H saat dihubungi oleh Matanetnews.com, Dirinya mengatakan kegiatan baksos yang dilakukan oleh kelurahannya merupakan rutinas setiap bulannya  yang harus dilakukan dalam menjaga kebersihan linngkungan Kelurahan Watubangga.

Dalam baksos ini yang di fokuskan di simpang tiga yang dalam waktu dekat ini akan di buat taman untuk memperindah pandangan mata.Lurah yang belum lama di Lantik ini mengungkapkan kegiatan baksos yang dilaksanakan ini juga sebagai bentuk eforia masyarakat  yang ada wilayahnya.

Baca Juga:  Mantan Anak KaLapas Penghapal Hafis Qur,an Ingin Jadi TNI AD

Melalui kegiatan tersebut juga adalah ajang silaturrahim antar masyrakat, “Bahwa memang kita adalah mahkluk sosial yang saling membutuhkan,  ”ungkap Muh.Zakir

Wartawan, Sulyamin

Pos terkait